Hari ini, senin (16/10/2017) salah satu perwakilan karang taruna dari Desa Pasir mengikuti Pelatihan Penggunaan dan Pemanfaatan Media Sosial. Bertempat di Gedung Puspindes, kegiatan ini dihadiri oleh karang taruna masing-masing desa se Kecamatan Bodeh. Kegiatan ini sendiri nantinya akan di ikuti perwakilan karang taruna masing-masing desa se Kabupaten Pemalang sesuai dengan jadwal yang sudah...
Manfaat Website di Pemerintahan Desa:
Berikut kami informasikan bagi masyarakat yang masih mencari kerja. Job Fair Kajen Pekalongan yang akan buka mulai 17 sampai 18 Oktober 2017, pukul 09.00-15.00 WIB. Bertempat di Gedung Pertemuan Umum Kajen, Jl. Mandurorejo Kajen (Sebelah Rumah Dinas Bupati ).